
The Ultimate
Outdoor Series
WOOD PLASTIC COMPOSITE | DECKING
_1.jpg)
WPC DECKING
Wood Plastic Composite I Innovative of Plastic and Natural Wood
Decking WPC (Wood Plastic Composite) terdiri dari serat kayu berkualitas tinggi dan komposit polimer termoplastik. Decking WPC mengandung hingga 60% serat kayu, dilengkapi dengan polimer sintetis - polyethylene (PE), polypropylene (PP), coupling agents, UV stabilizer dan pewarna. Biasanya, papan deck komposit digunakan untuk luar ruangan. Mengacu pada data Nova Institute, pemasangan WPC terdiri dari 6% dari total kapasitas pasar. Dalam beberapa tahun ke depan, material decking WPC akan menjadi lebih populer dan diperkirakan akan mengambil alih pasar sebagai alternatif ekologis untuk kayu tropis.
Tidak perlu di cat, tahan noda dan tahan air, sangat ideal untuk digunakan di mana pun, karena ramah lingkungan dan tahan lama serta mudah dibersihkan dan perawatan.
Komposisi Bahan

Keunggulan serta kelebihan Composite Decking
Terlihat seperti kayu, tapi tahan lebih lama
Tahan terhadap kelembapan dan fluktuasi cuaca
Bahkan fluktuasi suhu yang ekstrim, sinar matahari yang intens dan kelembaban tinggi tidak mempengaruhi sifat fisik dan mekanik dari WPC. Decking WPC juga sangat tahan terhadap sinar UV.
Elastis dan tahan dari retakan
Decking WPC tahan terhadap benturan , dan sangat tahan terhadap efek jamur dan serangga.
Sehingga dapat digunakan dalam jangka waktu yang sangat lama.
Mudah dalam pemasangan serta perawatan
Instalasi membutuhkan peralatan standar. Decking komposit tidak perlu dicat atau diminyaki.
Kotoran dapat dengan mudah dihapus menggunakan air pada umumnya.
Ramah lingkungan dan ekonomis
WPC decking terbuat dari bahan ramah lingkungan dan 100% yang dapat didaur ulang. Tidak ada pohon yang ditebang untuk produksi papan decking. Serat kayu yang digunakan diambil dari surplus pabrik pertukangan.
Daya tahan dengan garansi 5 tahun
WPC decking memiliki Masa garansi 5 tahun. terhadap warna , retak serta pecah terhadap cuaca ataupun sinar matahari.
Produk Pilihan
Tentukan pilihan sesuai dengan karakteristiknya !

Spesifikasi :
Panjang : 2900 mm
Lebar : 150 mm
Ketebalan : 25 mm
Berat : 13.3 kg / plank
SOLID series
RLI - S25

Wood

Coffee
.png)
WPC Decking SOLID SERIES menawarkan tingkat durabilitas yang sangat tinggi, dengan komposisi bahan full dan padat sudah pasti lebih aman dari kerusakan seperti retak atau melintir karna cuaca yang sangat panas. Cocok digunakan untuk residential atau pun high traffic seperti hotel dan public area lainnya.
-
Tanpa perawatan khusus ( cukup gunakan sikat halus dan sabun pembersih lantai pada umumnya )
-
Tahan terhadap noda dan sinar matahari langsung
-
Sangat "eco friendly" karna 90% menggunakan material yang bisa di daur ulang
-
Garansi produk 5 tahun terhadap rayap, air, dan warna.
COMPACT series
RLI - H25

Wood

Coffee


Spesifikasi :
Panjang : 2900 mm
Lebar : 150 mm
Ketebalan : 25 mm
Berat : 8 kg / plank
WPC Decking Compact Series sangat cocok digunakan untuk hunian pribadi dengan tingkat aktivitas tidak terlalu tinggi, memiliki beban yang jauh lebih ringan dibanding tipe solid sehingga cocok untuk area rooftop agar tidak membebani lantai dibawahnya. Harga lebih ekonomis dibanding tipe solid untuk durabilitas tidak perlu diragukan lagi karna menggunakan bahan yang sama dengan tipe solid sehingga fitur fitur yang ditawarkan tetap sama dengan tipe solid.
-
Tanpa perawatan khusus ( cukup gunakan sikat halus dan sabun pembersih lantai pada umumnya )
-
Tahan terhadap noda dan sinar matahari langsung
-
Sangat "eco friendly" karna 90% menggunakan material yang bisa di daur ulang
-
Harga lebih ekonomis
-
Garansi produk 2 tahun terhadap rayap, air, dan warna.

Composite Battens / Joist
Spesifikasi :
Panjang : 2900 mm
Lebar : 50 mm
Ketebalan : 25 mm
Berat : 4.2 kg / plank
Battens / Joist merupakan landasan atau rangka untuk pemasangan papan deck Terbuat dari bahan yang sama seperti papan deck sehingga tidak perlu perawatan dan tahan terhadap cuaca. Menggunakan sekrup dan fischer untuk mengencangkannya langsung di atas dasar concrete.


Decking Clip I Universal fastener
Komponen ini merupakan salah satu bagian yang wajib digunakan untuk pemasangan DECK . Berfungsi untuk menghubungkan dua papan deck agak tidak bisa bergeser, terbuat dari material baja anti karat sehingga aman dari korosi ataupun kerusakan. Pemasangan sangat mudah hanya menggunakan bor obeng pada umumnya



Corner Trim I 2.9m Composite Deck Edge Nosing Trim

Meningkatkan keindahaan dan kerapihan pada ujung tepi dengan sempurna, dan terbuat dari bahan yang sama dengan material deck yang ramah lingkungan. Tersedia dalam dua warna Wood dan Coffee.
-
50 X 45 Side cover L profile
-
Panjang 2.9m
-
Warna sesuai dengan papan DECK
-
Berat 1.3kg / plank

-
72 X 12 Side cover plank
-
Panjang 2.9m
-
Warna sesuai dengan papan DECK
-
Berat 3.1kg / plank


Project Reference I Wood Plastic Composite
























